Strategi Pembelajaran Berbasis Cerita dalam Menanamkan Nilai Agama dan Moral pada Anak Usia Dini
Keywords:
Strategi Pembelajaran, Cerita, Nilai Agama dan Moral, Anak Usia DiniAbstract
Anak usia dini merupakan individu yang sedang berada pada fase kritis perkembangannya. Pada usia ini anak memiliki kemampuan dalam menyerap informasi dengan sangat cepat sehingga merupakan waktu yang tepat untuk menanamkan nilai-nilai agama dan moral. Pengembangan nilai-nilai agama dan moral pada anak usia dini merupakan pondasi penting dalam pembentukan karakter dan kepribadian mereka di masa yang akan datang. Pendidikan anak usia dini (PAUD) memegang peranan penting dalam membentuk karakter, moral, dan religiusitas anak yang akan menjadi bekal mereka dalam menjalani kehidupan di masa yang akan datang. Salah satu strategi efektif yang dapat diterapkan adalah pembelajaran berbasis cerita dan role model. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dengan pendekatan studi pustaka atau sering disebut dengan telaah pustaka. Pendekatan ini berfokus pada analisis Strategi Pembelajaran Berbasis Cerita dan Role Model dalam Menanamkan Nilai-Nilai Agama dan Moral pada Anak Usia Dini. Hasil penerapan metode bercerita dalam menanamkan nilai-nilai agama pada anak usia dini sangat efektif atau membuahkan hasil, karena melalui metode bercerita ini penanaman nilai-nilai agama anak dapat tepat sasaran sesuai dengan target yang diharapkan oleh pendidik dan dimana kemampuan sesuai dengan keinginan. Karena konsep dalam metode ini bersifat fleksibel dan tidak memaksa anak, maka diharapkan dengan menanamkan agama seperti pada metode bercerita nilai-nilai agama yang diajarkan dapat dialami dan dipahami.
Downloads
References
Anggaraini, D. D. (2015). Peningkatan Pengembangan Nilai Agama Dan Moral Melalui Metode Bercerita. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia DIni, 2(2), 140.
Aninda, N., & Hayati, A. (2020). Menanamkan Nilai-Nilai Karakter Islami Pada Anak Usia Dini Melalui Kisah Para Nabi. Journal of Education, 3(2), 2620–4355.
Candra Susanto, P., Ulfah Arini, D., Yuntina, L., Panatap Soehaditama, J., & Nuraeni, N. (2024). Konsep Penelitian Kuantitatif: Populasi, Sampel, dan Analisis Data (Sebuah Tinjauan Pustaka). Jurnal Ilmu Multidisplin, 3(1), 1–12. https://doi.org/10.38035/jim.v3i1.504
F, A. M., Sumardi, S., & Elan, E. (2020). Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak Melalui Metode Bercerita Dengan Menggunakan Boneka Tangan Pada Kelompok B Di Tk Plus Salsabil Kabupaten Cirebon. Jurnal Paud Agapedia, 3(1), 11–23. https://doi.org/10.17509/jpa.v3i1.26664
Faradila, Z. P., & Laeli, S. (2024). Mengoptimalkan Proses Belajar dengan Memahami Perkembangan Kognitif Anak. 3, 6798–6809.
Hadi, N. F., & Afandi, N. K. (2021). Literature Review is A Part of Research. Sultra Educational Journal, 1(3), 64–71. https://doi.org/10.54297/seduj.v1i3.203
Ibda, F. (2015). Perkembangan Kognitif: Teori Jean Piaget. Intelektualita, 3(1), 242904.
Irsandef, A. B., Taufik, T., & Netrawati, N. (2018). Profile of emotional intelligence and spiritual intelligence of adolescents from divorced families. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 4(2), 84–95. https://doi.org/10.29210/02018241
Kartini, K., Darmiyanti, A., & Riana, N. (2022). Metode Mendongeng Kisah Nabi Dalam Penanaman Moral Anak Usia Dini. As-Sibyan: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(1), 13–28. https://doi.org/10.32678/assibyan.v7i1.9833
Laili, F., Nida, K., & Tengah, J. (n.d.). INTERVENSI TEORI PERKEMBANGAN MORAL A . Pendahuluan Marcus Tulius Cicero , seorang cendekiawan Republik Roma pernah mengingatkan warga kekaisaran Roma bahwa kesejahteraan sebuah bangsa bermula dari karakter kuat warganya . Demikian juga sejarawan ternama . 8(2), 271–290.
Makhmudah, S. (2020). Penanaman Nilai Keagamaan Anak Melalui Metode Bercerita. J-PAI: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 6(2), 68–79. https://doi.org/10.18860/jpai.v6i2.9189
Mufarroha, A., & Hakim, A. (2020). Perkembangan Moral Kohlberg dan Perkembangan Moral Abdullah Nasikh Ulwan. Jurnal Hukum Syariah Dan Hukum Islam, 02(01), 5.
Nisa, I. K., Afni, M. D. N., Ratnaningsih, A. J., & Prahesti, S. I. (2024). “IRAMA” Inovasi Pendidikan Karakter Di KB-TK Anak Cerdas Ungaran. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(4), 8. https://doi.org/10.47134/paud.v1i4.854
Nurjanah, S. (2018). Perkembangan Nilai Agama Dan Moral (Sttpa Tercapai). Paramurobi: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(1), 43–59. https://doi.org/10.32699/paramurobi.v1i1.177
Sumitra, A., Windarsih, C. A., Elshap, D. S., & Jumiatin, D. (2020). Meningkatkan kemampuan mengenal huruf pada anak usia dini melalui metode bercerita menggunakan boneka jari. Jurnal Tunas Siliwangi, 6(1), 1–5.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.